Polres Lamongan Gelar E-Sports Tournament Kapolda Jawa Timur Cup 2024
Lamongan, 24/06/2024 – Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-78 Polres Lamongan menyelenggarakan babak kualifikasi tingkat Kabupaten/Kota untuk E-Sports Tournament Kapolda Jawa Timur Cup 2024. Acara ini diadakan di Gedung Sasana Krida Jagratara (SKJ) Polres Lamongan dan dimulai pukul 10.00 wib sampai dengan selesai. Acara dihadiri oleh AKP Karyawan Hadi, S.H., M.H. (Kasat Resnarkoba), IPTU Ridwan […]
Polres Lamongan Gelar Bansos dan Bakti Kesehatan bagi Penyandang Difabel dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-78
Lamongan, 24/06/2024 – Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-78 tahun 2024, Polres Lamongan menyelenggarakan kegiatan bakti sosial dan bakti kesehatan bagi penyandang difabel di Sekolah Luar Biasa Negeri (SLBN) Lamongan. Acara yang berlangsung di SLBN Lamongan ini dihadiri oleh Kapolres Lamongan AKBP Bobby A. Condroputra, S.H., S.I.K., M.Si., Wakapolres Lamongan KOMPOL Akay Fahli, S.Kom., S.I.K., […]
Polres Lamongan Laksanakan KRYD Demi Jaga Harkamtibmas
Lamongan, 23/06/2024 – Dalam rangka menjaga HARKAMTIBMAS (Pemeliharaan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat), Polres Lamongan melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) pada Sabtu,(22/06). Kegiatan ini berlangsung dari pukul 20.00 WIB hingga selesai di wilayah hukum Polsek Lamongan Kota. Dipimpin langsung oleh Kapolsek Lamongan Kota, Kompol M. Fadelan, S.H., kegiatan ini diikuti oleh Ipda Muji Agung K, […]
Kegiatan Patroli Harkamtibmas Polres Lamongan Ciptakan Situasi Wilayah Aman
Lamongan, 23/06/2024 – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) di Kabupaten Lamongan, Polres Lamongan menggelar patroli yang melibatkan sejumlah personel. Kegiatan ini dipimpin oleh IPTU RIDWAN HARIANTO, SM., IPDA M. SAMSUL ARIFIN.S.H., IPDA ANTON KRISBIANTORO selaku PADAL dan 24 anggota Polres Lamongan. Kegiatan patroli tersebut dilakukan di berbagai titik rawan di wilayah Kabupaten […]
Polres Lamongan Gelar Patroli Dialogis untuk Jaga Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Kabupaten Lamongan
Lamongan, 19/06/2024 – Polres Lamongan terus berupaya untuk menjaga keamanan dan ketertiban di wilayahnya dengan melaksanakan patroli dialogis yang dilakukan oleh anggota Bhabinkamtibmas. Patroli ini bertujuan untuk meningkatkan kehadiran polisi di tengah masyarakat, memberikan rasa aman, serta menyampaikan himbauan terkait keamanan dan ketertiban. Anggota Bhabinkamtibmas Polres Lamongan terlihat aktif melakukan patroli di berbagai desa dan […]
Kapolres Lamongan Bedah Rumah Bapak Samirun di Desa Nguwok, Kecamatan Modo, dalam Peringatan HUT Bhayangkara ke-78
Kapolres Lamongan, AKBP Bobby A. Condroputra, S.H., S.I.K., M.Si., bersama jajaran Polres Lamongan, melaksanakan kegiatan bedah rumah di Desa Nguwok, Kecamatan Modo, Kabupaten Lamongan. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Bhayangkara yang ke-78, sebagai wujud kepedulian dan pengabdian Polres Lamongan kepada masyarakat, terutama mereka yang membutuhkan. Bedah Rumah yang berlangsung di rumah […]
Kapolres Lamongan Mengecek lokasi Bantuan Sumur Bor di Desa Tambakrigadung dalam Rangka HUT Bhayangkara ke-78
Lamongan – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Bhayangkara yang ke-78, Kapolres Lamongan AKBP Bobby A. Condroputra, S.H., S.I.K., M.Si., bersama jajarannya melakukan pengecekan lokasi bantuan sumur bor di Desa Tambakrigadung. Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk kepedulian Polres Lamongan terhadap kebutuhan masyarakat akan akses air bersih. Dalam kegiatan tersebut turut hadir Wakapolres Lamongan, Kompol […]
Ketua PBVSI Jatim Apresiasi Turnamen Voli Tingkat Pelajar SMA/SMK se-Jatim di DBL Arena
SURABAYA – Pembukaan Turnamen Voli Tingkat Pelajar Sekolah Menengah Atas se-Jawa Timur Tahun 2024, yang dilaksanakan di DBL Arena Surabaya, Jalan Ahmad Yani 88 Surabaya, resmi dibuka, Selasa (18/6/2024). Turnamen bola voli ini diselenggarakan oleh stasiun televisi lokal Jatim yakni JTV. Kegiatan bola voli ini dalam rangka Voliga turnamen SMA/SMK sederajat, dimana kegiatan turnamen bola […]
Sambut Hari Bhayangkara ke – 78, Polwan Polres Mojokerto Gelar Bakti Kesehatan
Mojokerto – Menyambut hari Bhayangkara ke – 78, Polres Mojokerto Polda Jatim menggelar berbagai kegiatan diantaranya Bakti Sosial dan Kesehatan. Adapun kali ini kegiatan Bakti kesehatan yang dilaksanakan di Aula Polres Mojokerto Polda Jatim meliputi donor darah, operasi katarak dan khitanan massal gratis. Ada yang sempat mencuri perhatian para peserta Bakti Kesehatan menyambut Hari Bhayangkara […]
Peduli Kaum Difabel, Polwan Polres Ponorogo Berikan Perhatian Khusus Pelajar Penyandang Disabilitas
PONOROGO – Kepedulian terhadap kaum difabel tak lepas dari jajaran Polres Ponorogo Polda Jatim. Hal itu dibuktikan dengan hadirnya Bhabinkamtibmas Polwan ( Polisi Wanita ) dari Polsek Mlarak, Polres Ponorogo, Aipda Retna Indah yang senantiasa memberikan perhatian khusus kepada para pelajar difabel di Sekolah Dasar Mlarak, Ponorogo. Polwan Polres Ponorogo yang bertugas di fungsi Bhabinkamtibmas […]